Perkenalan tentang CRISiaran Bahasa Indonesia
China Radio International Sunday    Apr 20th   2025   
Berita Tentang TK
Berita Internasional
Fokus Ekonomi TK
Kehidupan Sosial
Olahraga
Serba-serbi

KTT ASEAN

Kunjungan Hu Jintao Ke Lima Negara Asia dan Afrika

Kunjungan Jurnalis CRI ke Guangdong

Hu Jintao Hadiri KTT G-20 dan APEC serta Lawat ke 4 Negara

Olimpiade Beijing Tahun 2008
Indeks>>
(GMT+08:00) 2004-02-03 21:28:02    
Tiongkok Prihatin Atas Pengiriman Pasukan Jepang Ke Irak

cri

Juru bicara Kementerian Luar Negeri Tiongkok Zhang Qiyue mengatakan, Tiongkok menyatakan prihatin atas masalah pengiriman pasukan Jepang ke Irak.

Dikatakan oleh Zhang Qiyue, serentetan langkah mencolok yang diambil Jepang di bidang militer dan keamanan selama beberapa tahun ini telah mengundang keprihatinan serius di dalam negeri Jepang dan negara-negara tetangganya atas arah kebijakan militer Jepang. Pengiriman pasukan Jepang ke Irak kali ini merupakan langkah penting lagi yang ditempuh Jepang dan pasti akan mengundang kecurigaan dan kekhawatiran masyarakat.

Dikatakan oleh juru bicara Tiongkok itu, sebagai tetangga Jepang, Tiongkok berharap Jepang dapat dengan sungguh-sungguh menarik pelajaran sejarah, bertindak hati-hati dibidang militer dan keamanan dan terus menempuh jalan perkembangan damai. Hanya bertindak demikian baru sesuai dengan kepentingan mendasar Jepang serta menguntungkan perdamaian dan kestabilan regional.

© China Radio International.CRI. All Rights Reserved.
16A Shijingshan Road, Beijing, China. 100040