|
Juru Bicara Delegasi Tiongkok ke Pembicaraan 6 Pihak Beijing Putaran ke-3 Zhang Qiyue sore tadi menyatakan, pembicaraan yang dibuka sore tadi itu telah membahas masalah-masalah hakiki. Dikatakannya, berbagai pihak akan meneruskan pembahasan atas masalah-masalah hakiki.
|