Kementerian Urusan Dalam Negeri Irak hari ini membenarkan, Wakil Direktur Kepolisian Baghdad, Amer Ali Nayef hari ini tewas dibunuh secara gelap.
Termasuk juga puteranya yang merupakan anggota polisi dan seorang polisi lainnya ikut terbunuh secara gelap.
|