Perkenalan tentang CRISiaran Bahasa Indonesia
China Radio International Tuesday    Apr 22th   2025   
Berita Tentang TK
Berita Internasional
Fokus Ekonomi TK
Kehidupan Sosial
Olahraga
Serba-serbi

KTT ASEAN

Kunjungan Hu Jintao Ke Lima Negara Asia dan Afrika

Kunjungan Jurnalis CRI ke Guangdong

Hu Jintao Hadiri KTT G-20 dan APEC serta Lawat ke 4 Negara

Olimpiade Beijing Tahun 2008
Indeks>>
(GMT+08:00) 2006-09-01 13:09:21    
Ratusan Orang Tewas dan Cedera Dalam Beberapa Peristiwa Serangan di Bagian Timur Baghdad

cri

Pejabat Kementerian Urusan Dalam Negeri Irak kemarin mengatakan, beberapa peristiwa serangan yang bom terjadi di bagian timur Baghdad, ibu kota Irak mengakibatkan 43 orang tewas dan 126 orang lainnya luka-luka.

Menurut sumber dari Kementerian Urusan Dalam Negeri Irak, sekitar jam 7 kemarin malam, di dua daerah di bagian timur Baghdad terjadi 3 kasus peledakan yang mengakibatkan korban tewaskan dalam jumlah besar cedera. Satu kasus di antaranya terjadi di daerah Al Ammen, dan 2 kasus lainnya terjadi di daerah Al Baladeat.

Kemarin, satu pompa bensin di bagian timur Baghdad juga mengalami serangan ledakan mobil bunuh diri sehingga 4 orang tewas dan 11 orang lainnya luka-luka. Selain itu, satu restoran di jalan Palestina di bagian timur Baghdad kemarin juga terkena serangan sehingga 8 orang luka-luka.

© China Radio International.CRI. All Rights Reserved.
16A Shijingshan Road, Beijing, China. 100040