Perkenalan tentang CRISiaran Bahasa Indonesia
China Radio International
Berita Tentang TK
Berita Internasional
Fokus Ekonomi TK
Kehidupan Sosial
Olahraga
Serba-serbi

KTT ASEAN

Kunjungan Hu Jintao Ke Lima Negara Asia dan Afrika

Kunjungan Jurnalis CRI ke Guangdong

Hu Jintao Hadiri KTT G-20 dan APEC serta Lawat ke 4 Negara

Olimpiade Beijing Tahun 2008
Indeks>>
(GMT+08:00) 2006-11-03 13:15:35    
Myanmar Sambut Baik Lebih Banyak Investasi Tiongkok

Kantor Berita Xinhua

Menurut Kantor Berita Xinhua, Perdana Menteri Myanmar, Soe Win yang sedang mengunjungi Propinsi Hubei, Tiongkok kemarin menyatakan, Myanmar mengharapkan peningkatan kerja sama kedua pihak di bidang ekonomi dan perdagangan, dan menyambut baik semakin banyak perusahaan Tiongkok berinvestasi di Myanmar. Ia yakin hubungan kedua negara akan berkembang lebih baik.

Gubernur Propinsi Hubei, Luo Qingquan dalam pertemuannya dengan Soe Win menyatakan, Hubei dan Myanmar memiliki banyak titik temu dalam pembangunan. Berikutnya, kedua pihak dapat mengadakan kerja sama di bidang pembangunan jaringan listrik dan pengembangan listrik tenaga air. Kunjungan Spe Win pasti akan mendorong pertukaran dan kerja sama kedua pihak ke suatu taraf baru.

Nilai perdagangan impor dan ekspor antara Hubei dan Myanmar tahun lalu tercatat 23,82 juta dolar Amerika .