|
Wakil Direktur Biro Umum Pelestarian Lingkungan Nasional Tiongkok Zhang Lijun hari ini di Beijing menyatakan, Tiongkok berkeyakinan mewujudkan tujuan pengurangan emisi polutan 10% pada tahun 2010 di atas dasar tahun 2005.
Demikian dikatakan Zhang Lijun di depan jumpa pers sidang pertama Kongres Rakyat Nasional Tiongkok ke-11 hari ini (11/3). Zhang Lijun mengatakan, bahwa pemerintah Tiongkok sangat mementingkan pengurangan emisi polutan.
|