Perkenalan tentang CRISiaran Bahasa Indonesia
China Radio International
Berita Tentang TK
Berita Internasional
Fokus Ekonomi TK
Kehidupan Sosial
Olahraga
Serba-serbi

KTT ASEAN

Kunjungan Hu Jintao Ke Lima Negara Asia dan Afrika

Kunjungan Jurnalis CRI ke Guangdong

Hu Jintao Hadiri KTT G-20 dan APEC serta Lawat ke 4 Negara

Olimpiade Beijing Tahun 2008
Indeks>>
(GMT+08:00) 2008-05-14 14:48:41    
Masyarakat Internasional Berikan Bantuan Kepada Daerah Gempa Bumi Tiongkok

cri

Pasca bencana gempa di Sichuan mendorong masyarakat internasional beramai-ramai menyumbang barang bantuan dan sejumlah dana untuk menolang korban bencana dan untuk upaya pembangunan kembali pasca bencana gempa.

Badan Kondisi Rusia kemarin mengerahkan sebuah pesawat pengangkut dari Moskow untuk mengangkut barang bantuan menuju daerah gempa. Barang bantuan seberat 30 ton meliputi kemah dan selimut.

Berbagai partai, pemerintah daerah, dan tokoh bersahabat di Jepang dilaporkan juga beramai-ramai menyumbang dana kepada daerah bencana gempa.

Pihak-pihak lain yang dilaporkan ikut menyumbang dana dan barang bantuan adalah ayahanda dari Raja Kamboja, Norodom Sihanouk, Konferensi Kabinet Thailand, Belgia, Polandia, Komite Olimpiade Internasional(IOC), Federasi Internasional Palang merah, dan Bulan Sabit Merah