|
Menurut Kantor Berita Xinhua, Presiden Tiongkok Hu Jintao sore hari ini ( 31/5 ) menuju ke Kabupaten Ningqiang, Provinsi Shaansi yang dilanda bencana gempa, untuk menengok anak-anak yang sedang belajar di rumah sementara. Hu Jintao menyampaikan ucapan selamat Hari Kanak-Kanak Internasional 1 Juni kepada anak-anak di daerah bencana, anak-anak seluruh negeri dan para pekeraja tekait.
Hu Jintao pagi hari ini tiba di daerah bencana gempa untuk menginspeksi keadaan bencana gempa, sementara memimpin pertolongan bencana gempa.
|