Pejudo Mongolia Tuvshinbayar Naidan hari ini ( 14/8 ) keluar sebagai juara dalam judo kelas 100 kilogram putra Olimpiade Beijing.