Perkenalan tentang CRISiaran Bahasa Indonesia
China Radio International
Berita Tentang TK
Berita Internasional
Fokus Ekonomi TK
Kehidupan Sosial
Olahraga
Serba-serbi

KTT ASEAN

Kunjungan Hu Jintao Ke Lima Negara Asia dan Afrika

Kunjungan Jurnalis CRI ke Guangdong

Hu Jintao Hadiri KTT G-20 dan APEC serta Lawat ke 4 Negara

Olimpiade Beijing Tahun 2008
Indeks>>
(GMT+08:00) 2004-01-21 14:05:11    
Israel serang sasaran Hezbollah

cri
Pesawat tempur Israel kamarin malam menyerang dua pangkalan Hezbollah yang terletak di lembah Bekaa Libanon selatan. Sejauh ini masih belum ada laporan tentang korban yang jatuh.

Menurut pihak militer Israel , ini merupakan pembalasan terhadap peledakan yang dilakukan gerilya Hezbollah yang menewaskan seorang tentara Israel. Menteri Pertahanan Israel Shaul Mofaz mengecam pemerintah Suriah mendukung pasukan gerilya Hezbollah sehingga mengakibatkan konflik bersenjata di daerah itu meningkat.