Perkenalan tentang CRISiaran Bahasa Indonesia
China Radio International
Berita Tentang TK
Berita Internasional
Fokus Ekonomi TK
Kehidupan Sosial
Olahraga
Serba-serbi

KTT ASEAN

Kunjungan Hu Jintao Ke Lima Negara Asia dan Afrika

Kunjungan Jurnalis CRI ke Guangdong

Hu Jintao Hadiri KTT G-20 dan APEC serta Lawat ke 4 Negara

Olimpiade Beijing Tahun 2008
Indeks>>
(GMT+08:00) 2004-03-06 16:29:01    
Pasukan Israel kepung kediaman Arafat

cri
Menurut pejabat keamanan Palestina dan saksi mata, puluhan tentara Israel kemarin malam dengan menumpang 10 jip militer mengepung tempat kediaman Presiden Arafat.

Nabil Abu Rudeineh sekalu pembantu senior Arafat mengatakan, aksi blokade terhadap kediaman pemimpin Palestina akan menimbulkan akibat negatif yang sulit diramalkan di seluruh kawasan. Ia menghimbau Amerika, Rusia, Uni Eropa dan PBB mengambil tindakan untuk menghentikan kepungan pasukan Israel terhadap kediaman Arafat.