|
Ketua Badan Otoritas Nasional Palestina Yasser Arafat yang tengah dirawat di Rumah Sakit Militer Percy peluaran Kota Paris, sejak kemarin dipindah ke ruang perawatan gawat darurat telah pingsan 3 kali. Sampai berita ini diturunkan, Arafat masih belum siuman.
Pejabat Palestina hari ini juga menyatakan bahwa jiwa Arafat tidak terancam bahaya maut.
|