Perkenalan tentang CRISiaran Bahasa Indonesia
China Radio International
Berita Tentang TK
Berita Internasional
Fokus Ekonomi TK
Kehidupan Sosial
Olahraga
Serba-serbi

KTT ASEAN

Kunjungan Hu Jintao Ke Lima Negara Asia dan Afrika

Kunjungan Jurnalis CRI ke Guangdong

Hu Jintao Hadiri KTT G-20 dan APEC serta Lawat ke 4 Negara

Olimpiade Beijing Tahun 2008
Indeks>>
(GMT+08:00) 2004-12-20 13:04:07    
Komite Pemilihan Pusat Palestina Tetapkan 7Kandidat dalam Pemilihan Umum

cri

Komite Pemilihan Pusat Palestina kemarin dalam pernyataan mengumumkan, pada akhirnya ditetapkan 7 kandidat yang akan ikut serta dalam pemilihan Ketua Badan Otoritas Nasional Palestina yang akan diselenggarakan tanggal 9 bulan Januari tahun depan.

Pernyataan mengatakan, 7 orang itu ialah kandidat yang dicalonkan Gerakan Pembebasan Nasional Palestina Fatah Mahmoud Abbas, kandidat dari Front Demokratis Pembebasan Palestina Taysser Khalid, kandidat dari Partai Rakyat Palestina Bassam Salhi, dan 4 kandidat independen termasuk Mustafa Barghouti. Mereka akan memperjuangkan dukungan pemilih dengan mengemukakan program kampanye pemilihan yang diprakarsai masing-masing selama kegiatan kampanye pemilihan dari tanggal 25 bulan ini hingga tanggal 7 Januari tahun depan.