Perkenalan tentang CRISiaran Bahasa Indonesia
China Radio International
Berita Tentang TK
Berita Internasional
Fokus Ekonomi TK
Kehidupan Sosial
Olahraga
Serba-serbi

KTT ASEAN

Kunjungan Hu Jintao Ke Lima Negara Asia dan Afrika

Kunjungan Jurnalis CRI ke Guangdong

Hu Jintao Hadiri KTT G-20 dan APEC serta Lawat ke 4 Negara

Olimpiade Beijing Tahun 2008
Indeks>>
(GMT+08:00) 2006-07-25 14:55:41    
Menlu ASEAN Sangat Prihatin Atas Situasi Timur Tengah

Kantor Berita Xinhua

Menurut Kantor Berita Xinhua, menteri luar negeri 10 negara ASEAN hari ini dalam pernyataan bersama di Kuala Lumpur, ibu kota Malaysia menyatakan keprihatinan serius besar atas terus memburuknya situasi Timur Tengah dan meningkatnya bentrokan kekerasan.

Pernyataan itu mengecam semua tindakan teror, kekerasan dan sabotase, mengecam serangan yang mengakibatkan korban tewas atau luka-luka rakyat jelata yang tidak berdosa dan kerugian harta benda serta merusak sarana dasar pokok sipil, sementara mengecam tindakan penculikan dan penangkapan pejabat pemerintah dan orang pribadi.

Pernyataan itu mendesak berbaga pihak menahan diri dengan sekuat untuk mencegah diambilnya tindakan yang lebih lanjut memburukkan situasi dan memperhebat krisis kemanusiaan.

Pernyataan itu menuntut pula berbagai pihak segera melakukan gencatan sejata, dan mendesak masyarakat internasional dan Dewan Keamanan (DK) PBB memainkan peranan dalam mengawasi direalisasinya perdamaian yang adil, kekal dan menyeluruh di Timur Tengah.