Perkenalan tentang CRISiaran Bahasa Indonesia
China Radio International
Berita Tentang TK
Berita Internasional
Fokus Ekonomi TK
Kehidupan Sosial
Olahraga
Serba-serbi

KTT ASEAN

Kunjungan Hu Jintao Ke Lima Negara Asia dan Afrika

Kunjungan Jurnalis CRI ke Guangdong

Hu Jintao Hadiri KTT G-20 dan APEC serta Lawat ke 4 Negara

Olimpiade Beijing Tahun 2008
Indeks>>
(GMT+08:00) 2006-08-11 15:56:24    
ASEAN Menjadi Sumber Impor Ke-2 Besar Shenzhen

cri

Menurut Kementerian Perdagangan Tiongkok, statistik badan terkait menunjukkan, tahun-tahun belakangan ini, volume perdagangan Kota Shenzhen, Tiongkok selatan dan ASEAN memelihara laju pertumbuhan 30% ke atas pertahun, ASEAN telah menjadi sumber impor ke-2 besar Shenzhen.

Tahun lalu, volume total perdagangan impor-ekspor antara bandar Shenzhen dan 10 negara ASEAN mencapai 20 miliar dolar AS. Seiring dengan lajunya pembangunan Zona Perdagangan Bebas Tiongkok-ASEAN, hubungan kerja sama antara Shenzhen dan negara-negara ASEAN juga akan terus mendalam dan berkembang.