|
Wakil PM Singapore: Kunci Penyelesaian Masalah Sumber Daya Kota
cri
|
Wakil Perdana Menteri Singapore dan Menteri Koordinasi Keamanan Negara S. Jayakumar hari ini (4/11) di Singapore menyatakan, kunci penyelesaian masalah sumber daya kota dalam menjamin perkembangan masa depan berkelanjutan di kota tersebut adalah pengeksploitasian sumber daya dan peningkatan efisiensi penggunaannya.
|
|