Para Peserta Forum Ekonomi Internasional Hongqiao ke-2 Mengunjungi Gedung Pameran CIIE

2019-11-08 12:46:01  

 

Sejumlah tamu asing forum cabang Pembangunan Tiongkok dan Komunitas Senasib Manusia Forum Ekonomi Internasional Hongqiao ke-2 hari Kamis kemarin (7/11) mengunjungi gedung pameran Ekspo Barang Ekspor Internasional CIIE Tiongkok. Mereka memuji prestasi pembangunan yang dicapai Tiongkok dan berpendapat bahwa melalui CIIE mereka dapat melihat keadaan makmur Tiongkok dan dunia ke depan.

Gedung pameran ramai dikunjungi dan para tamu mancanegara dengan senang hati sambal jalan sambal ambil foto dan berbincang tentang CIIE.

Nyonya Olena Aleksandrova dari Akademi Sejarah dan Filsafat Universitas Borys Grinchenko Kyiv Ukraina untuk kedua kali dating di Tiongkok dan pertama kali datang di Shanghai. Ia sangat terharu setelah melihat keadaan ramai CIIE.

Ia mengatakan, upacara pembukaan CIIE, pameran CIIE dan sidang keilmuan semuanya menyentuh hatinya dan juga sangat mengesankan. Ia mengatkan, Tiongkok adalah sebuah negeri jaya dan ia sangat senang menyaksikan perkembangan Tiongkok.

Periset senior Kantor Penelitian Urusan Global Kanada Marius Grinius berpendapat, CIIE telah menyediakan sebuah platform pertukaran dan komunikasi kepada dunia dan Tiongkok.

Ia mengatakan, diselenggarkannya CIIE meurpakan sebuah urusan penting di Tiongkok karena Tiongkok berkembang pesat dan pameran seperti ini dapat memanifestasikan kemajuan yang dicapai Tiongkok, sementara juga dapat menyediakan sebah platform kepada Tiongkok dan dunia untuk saling memahami dan saling berkomunikasi. Yang lebih penting ialah, banyak perusahaan datang berbisnis di Tiongkok dan itulah kemenangan bersama bagi kedua pihak.

Wakil Ketua Kamar Dagang Tionghoa Korsel Soo Deok Wang berpendapat, Tiongkok adalah sebuah negera yang terbuka dan inklusif. CIIE memanifestasikan sikap Tiongkok yang terbuka.

Ia mengatakan, inilah sebuah sinyal keterbukaan Tiongkok. Melalui CIIE, dapat dilihat kemakmuran masa depan Tiongkok dan dunia, dan semua negara diharapkan memasuki barisan itu dan maju bersama.

Syed Hasan Javed dari Pusat Penelitian Tiongkok Institut Ilmu Pengetahuan Sosial dan Humaniora Pakistan adalah seorang sarjana yang sangat menggemari kebudayaan Tiongkok. Ia berpendapat, penyelenggaraan CIIE merupakan sebuah baik dan itu dapat menunjukkan bahwa Tiongkok tak saja mengekspor, juga ingin mengimpor. Ini menunjukkan pula kejujuran pemerintah dan  pemimpin Tiongkok untuk terbuka terhadap dunia dan membuka pintunya terhadap negara dan perusahaan yang berminat pada pasar Tiongkok

Para tamu asing dalam proses kunjungan juga memuji pengalaman sukses dan tanggung jawab Tiongkok.

马宁宁