Kemlu Tiongkok: Memutuskan Hubungan dengan Pandangan Nilai Tidak Bermanfaat bagi Kerja Sama Internasional

2022-10-14 13:33:50  

Dikabarkan, Menteri Luar Negeri Jerman baru-baru ini menyatakan bahwa Jerman tidak ingin terlalu mengandalkan perdagangan dengan Tiongkok. Sebelumnya, Kanselir Jerman Olaf Scholz menyatakan tidak mendukung ‘pelepasan hubungan’ dengan Tiongkok.

Menanggapi hal tersebut, juru bicara Kementerian Luar Negeri Tiongkok Mao Ning menunjukkan bahwa memutuskan hubungan dengan pandangan nilai akan mempolitisasi hubungan ekonomi dan perdagangan yang norma dan tidak bermanfaat bagi kerja sama internasional dan pewujudan diversifikasinya pasar.