Ekonom:Efek Spillover Penaikan Suku Bunga Fed AS Dampak Seluruh Dunia

2022-11-19 14:27:37  

Dalam KTT G20 yang ditutup hari Rabu (16/11), berbagai pihak memberikan perhatian pada pengetatan kebijkan moneter. Manifes KTT Bali G20 menyatakan akan secara layak menyesuaikan kembali irama pengetatan kebijakan moneter untuk menjamin kestabilan prediksi inflasi serta efek spillover lintas wilayah akibat penaikan suku bunga.

Sejumlah ekonom menunjukkan, masalah pengetatan kebijakan moneter yang mengundang perhatian seluruh dunia dewasa ini terutama diakibatkan kebijakan penaikan suku bunga yang radikal dari Fed AS dan kebijakan Fed tersebut mendatangkan dampak spillover terhadap seluruh dunia.