Presiden Tiongkok Xi Jinping, Salasa sore kemarin (18/6) melakukan inspeksi di Provinsi Qinghai. Beliau berkunjung ke Sekolah Menengah Nasional Guoluo Xining dan Kuil Hongjue, untuk mengenal keadaan daerah setempat untuk mendorong kerja sama antara timur dengan barat, dan dukungan mitra dalam bidang pendidikan, serta memperkuat pendidikan kesadaran komunitas bangsa Tionghoa, dan kalangan Buddha Tibet dalam mengembangkan tradisi baik patriotisme dan kecintaan terhadap agama, serta mendorong persatuan dan kemajuan bangsa.