Merasakan Persahabatan Tiongkok dan Afrika dalam Nyanyian Anak-anak

2024-09-05 11:12:01  

Presiden Tiongkok Xi Jinping dan istrinya Peng Liyuan mengadakan jamuan makan malam di Balai Agung Rakyat Beijing hari Rabu kemarin (4/9), untuk menyambut tamu-tamu Afrika dan internasional yang berkunjung ke Tiongkok untuk menghadiri Pertemuan Puncak Beijing Forum Kerja Sama Tiongkok dan Afrika (FOCAC).

Anak-anak dari Soong Ching Ling Peace Angel Art Troupe menampilkan tiga lagu terkenal dari Tiongkok dan Afrika, serta menyampaikan salam hangat pada para tamu internasional. Mari kita saksikan gladi bersih mereka!