CIFTIS 2024 akan diadakan dari tanggal 12-16 September di Beijing. CIFTIS kini merupakan pameran komprehensif global pertama dan terbesar di bidang perdagangan jasa. Sejak diselenggarakannya, CIFTIS total telah menarik 900 ribu lebih pedagang, serta 800 lebih asosiasi dan lembaga bisnis yang berasal dari 197 negara dan daerah untuk ikut serta dalam CIFTIS. Tema utama CIFTIS tahun ini adalah “Jasa global, berbagi kemakmuran”.