Tinggi Badan Lelaki Shandong pada 5000 Tahun yang Lalu Mencapai 190CM

2018-07-12 10:20:17  

图片默认标题_fororder_1123107365_15312656642081n

图片默认标题_fororder_1123107365_15312656643011n

Pameran Penemuan Arkeologi Reruntuhan Jiaojia Shandong baru-baru ini dibuka di Museum Nasional China. Satu lelaki Shandong yang tinggi badannya 190 cm dipamerkan kali ini, dia berasal dari 5000 tahun yang lalu. Kebanyakan analis berpedapat bahwa orang pada zaman kuno biasanya tinggi badannya pendek dan lemah, oleh karena lingkungan hidup sulit dan buruk. Profesor Universita Shandong Wang Fen mengatakan orang yang tinggi banyak ditemukan dalam keruntuhan Jiaojia. Tuan rumah keruntuhan sangat tinggi karena mereka menanam gandum dan memelihara beternak pada saat itu, makanannya cukup dan stabil, orangnya kaya bergizi jadi badanya kuat.  

徐琳娜