Di kedalaman Pegunungan Qinling dan tepi Sungai Danjiang, Provinsi Shaanxi, terdapat sebuah kota kuno yang bernama Dihua. di sini tidak hanya terdapat jalan kuno dari Dinasti Qing, tapi juga ada Taman Lahan Basah Nasional Danjiang, dan pbyek wisata lainnya, merupakan tempat yang berbadu sejarah dan budaya, ekologi dan alam.






