KTT ASEAN ke-37 Tekankan Penanggulangan Wabah Bersama

2020-11-16 12:32:21  

KTT ASEAN ke-37 Tekankan Penanggulangan Wabah Bersama

KTT ASEAN ke-37 dan rangkaian pertemuan pemimpin kerja sama Asia Timur hari Minggu kemarin(15/11) ditutup. Selama KTT kali ini, berbagai negara ASEAN dan mitra dialognya mengadakan pembahasan dan mencapai hasil penting mengenai tanggapan wabah, pemulihan pasca wabah serta penandatanganan RCEP.

KTT ASEAN ke-37 Tekankan Penanggulangan Wabah Bersama

KTT ASEAN ke-37 Tekankan Penanggulangan Wabah Bersama

PM Vietnam Nguyen Xuan Phuc sebagai ketua bergilir ASEAN dalam pidatonya di depan upacara penutupan menyatakan, tahun 2020 adalah suatu tahun yang menantang, KTT kali ini telah membahas serangkaian tindakan sungguh-sungguh untuk mendorong kerja sama menanggapi wabah Covid-19 dan mendorong pemulihan ekonomi, juga meluluskan “Rancangan Pemulihan Komprehensif ASEAN” dan rancangan implementasinya yang bertujuan membantu perusahaan dan rakyat terlepas dari dampak wabah serta mendorong kestabilan sosial dan ekonomi.

 

陈曦