Kemenlu: Tiongkok-ASEAN Tingkatkan Kerja Sama

2020-12-01 11:23:29  

Kemenlu: Tiongkok-ASEAN Tingkatkan Kerja Sama

Kemenlu: Tiongkok-ASEAN Tingkatkan Kerja Sama

Ekspo Tiongkok-ASEAN atau CAEXPO ke-17 dan Pertemuan Puncak Investasi-Perdagangan Tiongkok-ASEAN (CABIS) ditutup kemarin (30/11). Berbagai pihak total menandatangani 86 transaksi dengan nilai investasi sebesar 263,87 miliar Yuan, atau meningkat 43,6 persen dibandingkan masa sama tahun lalu, yang merupakan pertumbuhan terbesar dalam sejarah CAEXPO. Bagi ini, jubir Kementerian Luar Negeri Tiongkok Hua Chunying menyatakan, ini dengan sepenuhnya mencerminkan “efek magnet” CAEXPO yang semakin kuat, di mana semakin banyak perusahaan dalam dan luar negeri mencari keuntungan dan perkembangan melalui platform ini.

Kemenlu: Tiongkok-ASEAN Tingkatkan Kerja Sama

Kemenlu: Tiongkok-ASEAN Tingkatkan Kerja Sama

Hua Chunying menyatakan, Tiongkok sedang membangun konfigurasi perkembangan yang baru, dengan teguh memperbesar keterbukaan kepada dunia luar. Ini akan dengan kuat mendorong pemulihan ekonomi. Tiongkok bersedia mendorong kerja sama dengan para anggota ASEAN di berbagai bidang, membangun komunitas senasib sepenanggungan Tiongkok-ASEAN yang lebih erat, memberikan kontribusi lebih besar demi memelihara perdamaian dan stabilitas regional dan internasional.

Kemenlu: Tiongkok-ASEAN Tingkatkan Kerja Sama

Kemenlu: Tiongkok-ASEAN Tingkatkan Kerja Sama

赵颖