• Hunan 2013/05/08

  Propinsi Hunan terletak di Tiongkok Tengah, merupakan tempat kelahiran Mao Zedong. Propinsi Hunan adalah propinsi multi etnis, antaranya etnis Tujia merupakan etnis minoritas dengan jumlah penduduk yang paling banyak di Hunan.
• HUT Ke-3 2013/05/03
  Tanggal 20 April adalah hari ulang tahun acara Lentera. Selama 3 tahun ini sejak 2010, CRI bekerja sama dengan Radio El-shinta untuk mengeluarkan serangkaian acara yang dibuat di Beijing dan disiarkan di Indonesia. Lentera mengucapkan terima kasih atas dukungan Anda.
• Hubuang Tiongkok-Venezuela 2013/04/23

  Seiring dengan meninggalnya Hugo Chavez, bagaimana perkembangan hubungan antara Tiongkok dan Venezuela, serta Amerika Latin?
• Cengbeng 2013/04/13

  Festival Qingming atau Cengbeng adalah salah satu hari raya tradisional Tiongkok terpenting. Cengbeng adalah hari raya untuk menghormati para leluhur. Hari Cengbeng adalah perwujudan dari bakti, penghormatan bagi yang sudah meninggal serta keharmonisan keluarga.
• SARS 2013/04/03


  Pada tahun 2003, wabah SARS tiba-tiba melanda dunia. Bagaimana keadaannya waktu itu di Tiongkok, khususnya di Beijing? 10 tahun sudah berlalu, tapi kami belum dapat melupakan keadaan saat itu. Apa dampak negatif dan positif kepada masyarakat Tiongkok selama 10 tahun ini? Jangan lewatkan LENTERA edisi ini.

• Perceraian Karena Pajak 2013/04/03


  Sejumlah pasangan Tiongkok berbondong-bondong untuk bercerai demi menghindari pajak baru pada penjualan rumah.Pemerintah daerah di Tiongkok menerapkan pajak sebesar 20 persen dari hasil penjualan properti. Aturan ini diterapkan kepada keluarga yang tinggal bersama di bawah lima tahun. 

• Daya Kreatif 2013/03/17

    Sidang Tahunan KRN Tiongkok ditutup hari ini. Presiden Tiongkok yang baru Xi Jinping menekankan semangat nasional dan semangat zaman, sedangkan inti semangat zaman adalah reformasi dan daya kreatif. Jadi bagaimana memandang daya kreatif, khususnya bagi anak-anak.
• Perbedaan Budaya 2013/03/15

  Perbedaan budaya antara Tiongkok dan luar negeri cukup nyata. Dari pernikahan, kebiasaan, cara hidup, semuanya berbeda. Bagaimana kita mengimbangi fenomena yang semakin lama semakin menjadi tren ini? Ikuti LENTERA edisi ini.
• Dengan Penerbit 2013/02/05
  Wawancara khusus dengan Chief Executive Officer Salman Faridi dari PT. Bentang Pustaka.
• Tahun Jeda 2012/12/18


Di Tiongkok semakin orang muda memilih bertamasya ke mana-mana setelah lulus dari universitas dan sebelum mulai bekerja. Mengapa mereka memilih pola kehidupan ini? Apakah setiap orang berani tidak mencari pekerjaan dulu dan bertamasya ke luar negeri?
• Kemampuan Suvival 2012/12/18


Di Tiongkok orangtua semakin sayangi anaknya. Oleh karena itu masyarakat khawatir akan kemampuan suvival anak.

Bagaimana meningkatkan kemamupuan suvival anak ini dan mengubah sikap orangtua?

• Bikini Opera Peking 2012/11/15
-1
-2
Umumnya, seniman yang terlibat dalam Opera Beijing memakai pakaian warna-warni, riasan tebal, dengan iringan musik tradisional China.
Tapi belum lama ini, digelar sebuah pertunjukan Opera Beijing tampil tak lazim.
Beberapa gadis menirukan gerakan tari Opera Beijing dengan iringan musik tradisional, namun hanya mengenakan bikini two-piece! Opera Beijing Berbikini ini menjadi hiburan dalam konferensi pers Miss Bikini International ke-37 yang digelar di Beijing baru-baru ini.
Pertunjukan ini memicu protes di dunia maya. Bagaimana menurut Anda?
1  2  3  
Stop Play
Terpopuler
• Xi Jinping Temui Pangeran Andrew Edward
• Xi Jinping Sebut Tiongkok Akan Berkembang dalam Lingkungan Keterbukaan
• Xi Jinping Memimpin Sidang Pertama Komisi Pekerjaan Urusan Luar Negeri Komite Sentral PKT
• Tiongkok Siap Berikan Pembalasan Terhadap Tarif Impor Baru AS
• Wang Yi Temui Menteri Luar Negeri Korea Utara Ri Yong Ho
• Xi Jinping Adakan Pembicaraan dengan Presiden Zimbabwe
Indeks>>
Komentar Pembaca
• Surat dari pendengar setia Bpk. Rudi Hartono
5 tahun sudah berlalu saya bersama rekan H Sunu Budihardjo mengunjungi Kota Beijing dimana telah terukir  kenangan terindah dalam kehidupan saya dalam memenangkan Hadiah Utama 60 tahun hubungan diplomatic Tiongkok – Indonesia dan 60 tahun berdirinya China Radio International. Saya bersama rekan H Sunu Budihardjo menuju Beijing pada 12 Juli 2010 disambut hangat oleh salah satu penyiar CRI, Nona Nina di Bandara International Beijing.  Kami pun menginap di salah satu hotel di Beijing untuk melakukan perjalanan wisata kota Beijing. Berikut tempat wisata yang kami kunjungi adalah :
• 0062813****0007
1. CRI (Bahasa Indonesia) disiarkan melalui Elshinta. Sekarang pindah gelombong berapa ? 2. Apa CRI (Bahasa Indonesia) tdk diadakan lagi di Indonesia ? Mohon balasan !
• 0062813****2398
halo,sy orang china yg belajar di indonesia, tadi sy mendengar acara LENTERA, judulnya Hunan. dalam perbincangan ini, mereka bilang di China ada 31 propinsi, informasi ini salah,sebenarnya di negara sy ada 34 propinsi.
• 0062852****5541
bpk maliki yangdhsebut roh papaptlimo pancer semua itu roh goep kalao orang yang ber agama itu beri nama para dewa itusemua menyatu dengan alam papat nomer satu aer yang disebut kakang kawa dua adik ariari tiga puser empat gete atau dara yang alam papat aer bumi angen api makanya kalau sembayang harus aranya kesitu itu yang benar roh empat itu yang menjaga manusia tiga alam semua meyakinni agama menyimpang dari itu sekarang alam suda rentan karena manusia suda menyimpang dari itu orang kalau jau dari itu tidak bisa masok suargo yangdi sebut suargo artinya sokmo masok didalam rogo manusia lagi bareng sama
Indeks>>
© China Radio International.CRI. All Rights Reserved.
16A Shijingshan Road, Beijing, China. 100040