Film " Salt " yang diperankan oleh aktris kenamaan Aemrika Serikat ( AS ), Angelina Jolie akan diputarkan pada tanggal 23, Juli tahun depan. Baru-baru ini poster pertama film tersebut yang khususnya menggambarkan muka Jolie diedarkan. Di dalam film tersebut, Jolie memerankan seorang mata-mata yang bernama Salt.