Lentera
Honghe & Luoping
Dalam acara LENTERA episode ini, akan kami ajak Anda jalan-jalan ke Keresidenan Otonom Etnis Hani dan Yi Honghe yang terletak di bagian Tenggara di Provinsi Yunnan dan Kabupatan Luoping di bawah Kota Qujing di bagian Timur Provinsi Yunnan. Dua tempat itu berpesona etnis minoritas yang khas dan memiliki keunggulan di bidang ekonominya dan geografinya. Untuk mengenal keadaan yang lebih detail, jangan lewatkan LENTERA.
Indeks>>
Beijing Banget
Musim Dingin
Bagi warga Indonesia, musim dingin terlalu dingin di Beijing. Tapi sekarang semakn banyak wisatawan Indonesia ingin terasa dinginnya ke negara lain termasuk Tiongkok. Jadi apa saja bisa dilakukan waktu musim dingin mengunjungi Beijing, dan tips apa saja buat wisatawan asal Indonesia? Janglah lewatkan acara Beijing Banget, pasti bisa mendapat jawabannya.
indeks>>
• Presiden Xi Jinping Sampaikan Ucapan Selamat kepada Seminar HUT ke-200 Karl Marx

Sekjen Partai Komunis Tiongkok (PKT), Presiden Tiongkok Xi Jinping menyampaikan surat ucapan selamat atas pembukaan Seminar Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-200 Karl Marx di Shenzhen, Tiongkok Selatan, yang diselenggarakan oleh PKT dan dihadiri oleh berbagai partai komunis negara-negara dunia hari Minggu kemarin (28/5).

• Xi Jinping Kirim Surat Ucapan Selamat kepada Ekspo Industri Big Data Internasional Tiongkok
Xi Jinping menekankan, Tiongkok memandang penting perkembangan Big Data, Tiongkok berharap berbagai wakil dan peserta melakukan komunikasi dan pertukaran secara mendalam dengan memanfaatkan ekspo kali ini, guna mendorong perkembangan inovatif industri Big Data, dalam rangka bersama-sama menciptakan kehidupan cerdas demi menyejahterakan rakyat mancanegara dan mendorong pembinaan komunitas senasib sepenanggungan manusia.
Tiongkok
Internasional
ASEAN
Blog
• Kisah Cinta

Pada zaman yang mempunyai hubungan seks juga belum tentu bisa hidup bersama ini, banyak orang tersentuh karena cinta mereka.

• Alat Makan dan Minum Untuk G20 Hangzhou
Pertemuan Puncak G20 digelar di Hangzhou, propinsi Zhejiang, Tiongkok pada tanggal 4 dan 5. Selain hasil pertemuan puncak G20, sebenarnya masyarkat pun memperhatikan masakan apa yang dicicipi para pemimpin-pemimpin anggota G20, apa saja yang menjadi fokus mereka, bahkan alat makan dan minum apa disediankan untuk mereka.
• Semangat Tim Bola Voli Tiongkok
Dalam pertandingan Olimpiade Rio 2016, tim bola voli Tiongkok sekali lagi memperoleh medali emas dengan mengalahkan tim Serbia. Bola sepat, bola basket dan bola voli dianggap sebagai pertandingan yang penting, tapi tim Tiongkok selalu mempunyai hasil yang tidak bagus. Sampai tahun 80-an abad lalu, tim bola voli putri Tiongkok baru pertama kali memperoleh juara dunia, mereka tak takut lawanan yang kuatnya, jadi perjuangan mereka untuk merebut juara pun disebut sebagai semangat tim bola voli putri Tiongkok.
Indeks>>
Travel
• Festival Es dan Salju Internasional Harbin

Pada tanggal 5 Januari lalu, Festival Es dan Salju Internasional Harbin mulai digelar. Festival ini merupakan festival internasinal dengan isi es dan salju dalam sejarah Tiongkok, berlangsung satu bulan. Sekarang festival ini telah disebut sebagai salah satu dari empat festival es dan salju, yaitu festival Harbin, Festival Sapporo Jepang, Festival Quebec Kanada dan Festival Oslo Norwegia. Tanggal 5 Januari telah menjadi hari raya warga Harbin dengan disahkan oleh Kongres Rakyat Nasional Harbin.

• Musim Untuk Menikmati Kuning-kuningan Huyang

Pada tanggal 16 Oktober ini, pohon Huyang (Populus) berwarna kuning-kuningan dengan latar belakang padang pasir di kekebunan Ulasitai, kabupaten Hejing, daerah otonom Uigur Xinjiang, menjadi pemandangan indah yang dinikmati wisatawan-wisatawan.

• Bulan Ketujuh, Waktunya Nikmati Lagi Gelombang Pasang Surut di Sungai Qiantang
Setiap bulan ketujuh kalender lunar Tiongkok, adalah waktu untuk menikmati gelombang pasang surut di Sungai Qiantang. Sungai Qiantang terletak di barat Teluk Hangzhou, yang dikenal mempunyai pasang surut yang beda dengan sungai lainnya disebabkan oleh pasang yang cepat ke sungai dari teluk. Fenomena pasang surut ini setiap tahunnya, menjadi tontonan banyak orang dari dalam negeri dan luar negeri. Sebanarny tontonan ini berbahaya, karena air pasang naik lebih dari 10 meter tinggi.
Indeks>>
Rupa-rupa
  • Karya-karya Ukiran Salju

  • Belakangan ini kebanyakan daerah Tiongkok dilanda salju besar, Tapi justru salju besar ini membangkitkan kegairahan para pengguna internet, mereka membuat banyak karya ukiran salju yang luar biasa.
  • Universiade Musim Panas ke-29 Diselenggarakan di Taipei

  • Universiade Musim Panas ke-29 2017 akan diselenggarakan dari tanggal 19-30 Agustus di kota Taipei, Taiwan. Untuk melakukan publisitas secara luas, Taipei akan menghias kereta bawah tanah seperti stadion olahraga.
    Indeks>>
    Stop Play
    Blitz Asia
    Tahukah anda bahwa lagu terpopuler di Tiongkok dewasa ini adalah sebuah lagu berasal Indonesia yang berjudul Madu dan Racun Cepat hebohnya lagu ini di TIongkok berkaitan erat dengan sebuah aplikasi edit video yang kini sangat digemari oleh kaum remaja baik di Tiongkok maupun di Indonesia, namanya Douyin atau Tik Tok untuk versi Indonesia.
    Indeks>>
    Komentar Pembaca
    • Surat dari pendengar setia Bpk. Rudi Hartono
    5 tahun sudah berlalu saya bersama rekan H Sunu Budihardjo mengunjungi Kota Beijing dimana telah terukir  kenangan terindah dalam kehidupan saya dalam memenangkan Hadiah Utama 60 tahun hubungan diplomatic Tiongkok – Indonesia dan 60 tahun berdirinya China Radio International. Saya bersama rekan H Sunu Budihardjo menuju Beijing pada 12 Juli 2010 disambut hangat oleh salah satu penyiar CRI, Nona Nina di Bandara International Beijing.  Kami pun menginap di salah satu hotel di Beijing untuk melakukan perjalanan wisata kota Beijing. Berikut tempat wisata yang kami kunjungi adalah :
    • 0062813****0007
    1. CRI (Bahasa Indonesia) disiarkan melalui Elshinta. Sekarang pindah gelombong berapa ? 2. Apa CRI (Bahasa Indonesia) tdk diadakan lagi di Indonesia ? Mohon balasan !
    • 0062813****2398
    halo,sy orang china yg belajar di indonesia, tadi sy mendengar acara LENTERA, judulnya Hunan. dalam perbincangan ini, mereka bilang di China ada 31 propinsi, informasi ini salah,sebenarnya di negara sy ada 34 propinsi.
    • 0062852****5541
    bpk maliki yangdhsebut roh papaptlimo pancer semua itu roh goep kalao orang yang ber agama itu beri nama para dewa itusemua menyatu dengan alam papat nomer satu aer yang disebut kakang kawa dua adik ariari tiga puser empat gete atau dara yang alam papat aer bumi angen api makanya kalau sembayang harus aranya kesitu itu yang benar roh empat itu yang menjaga manusia tiga alam semua meyakinni agama menyimpang dari itu sekarang alam suda rentan karena manusia suda menyimpang dari itu orang kalau jau dari itu tidak bisa masok suargo yangdi sebut suargo artinya sokmo masok didalam rogo manusia lagi bareng sama
    Indeks>>
    saya yani.m pecinta cri serasa sepi tidal mengudaranya cri di elsinta kpn ada lagi cri ditunggu keharanya trims
    © China Radio International.CRI. All Rights Reserved.
    16A Shijingshan Road, Beijing, China. 100040